Minggu, 10 April 2011

Menambah Widget Jam

Blog itu akan lebih bagus kalau di hiasi widget yang bermanfaat. Untuk yang kali ini, saya beberkan cara menambah widget jam yang biasanya ada di setiap blog :
1. Buka web http://www.clocklink.com/
2. Pilih bentuk jam yang diinginkan : analog, animal, animation dll.
3. Klik pada tombol View HTML tag di bawah gambar jam yang diinginkan.
4. Klik Accept di bawah License Agreement.
5. Atus sesuai keinginan : warna, ukuran dll.
6. Copy script yang terdapat di kotak besar di bawah settingan jam.
7. Buka rancangan pada tab Blogspot, lalu klik Tambah Widget, pilih HTML/JavaScript.
8. Paste di kotak javascript dan simpan.
9. Letakkan dimana Anda menginginkan posisi jam tersebut, klik simpan.

Selamat, Anda sudah berhasil menambahkan widgt jam pada blog Anda.

Happy blogging :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar